Posts

Showing posts from August, 2011

Manchester United tidak akan temui Sneijder

Image
Manchester United tidak akan temui Sneijder : Isu yang sebelum ini beredar tentang niat klub setan merah untuk membawa gelandang Inter Milan Wesley Sneijder kedalam keluarga besar mereka tampaknya tidak akan pernah terjadi. hal tersebut karena pertimbangan yang dilakukan oleh Manchester United terkait dengan permasalahan dana, dimana mereka menganggap bahwa Wesley Sneijder sudah berusia lebih tua, juga gaji yang terlalu besar. Padahal isu akan bergabung ke tim Setan merah MU di pekan lalu mulai dihembuskan oleh Sneidjer sendiri yang mengeluarkan pernyataan baha ia ingin berseragam MU. pihak Nerazzurri bisa bernapas lega. Karena pertimbangan usia dan gaji yang sangat tinggi, MU memastikan tak akan memboyong gelandang internasional Belanda itu ke Old Trafford. Kami tidak melanjutkan yang satu itu. Yang terpenting adalah Anda tak akan pernah tahu. Saya sudah berada di dunia sepakbola untuk periode yang panjang untuk mengetahui hal ini bisa berubah dengan cepat," sahut Gill.

Blackberry dan Kerusuhan London. Pengaruh Social Media

Image
Blackberry dan Kerusuhan London. Pengaruh Social Media : Mungkin masih ingat kita dengan demonstrasi besar-besaran di Mesir yang berhail menurunkan presiden Mesir dari kursi kepemimpinannya yang notabene "Disukseskan" lebih banyak oleh media social seperti facebook dan twitter? atau mungkin kita masih ingat dengan kejadian yang dekat dengan kita di Indonesia yakni banyaknya penculikan atau bahkan kasus perceraian yang diakhirnya dituding akibat dari facebook? hmm... Begiatau besar pengarus social media sampai mampu mengendalikan opini public. setiap orang dapat menjadi terkenal, dapat mengendalikan emosi banyak orang hanya dengan bermain dibeakang layar. Yup, itulah yang terjadi di Era kita saat ini. begitu juga dengan kerusuhan yang terjadi di London barusan ini. dikabarkan bahwa kerusuhan london yang katanya terbesar setelah perang dunia kedua tersebut, disukseskan oleh Program layanan Blackberry Messenger yang memang bersifat lebih private. Dilansir dari Guardian,

Twitter Berbahasa Indonesia akan segera hadir

Image
Twitter Berbahasa Indonesia akan segera hadir : Pasar Indonesia memang tidak boleh dianggap remeh dari segi apapun juga. baik dari pasar barang-barang elektronik, barang-barang kebutuhan, dan untuk barang-barang pelengkap semuanya laku keras dan disambut dengan baik di Indonesia . bagaimana tidak, dengan masyarakat yang suka dengan model terbaru dan "tidak rela dikatakan sebagai orang yang tertinggal", Indonesia menjadi pasar yang unik. hobi nongkrong anak Indonesia ternyata juga melahirkan pasar yang menggiurkan. setidaknya begitulah yang dirasakan oleh Twitter. Kabarnya, Dalam waktu dekat twitter akan memasukkan bahasa Indonesia sebagai salah satu bahasa yang support dengan atwitter. Twitter sendiri pertama kali menyediakan bahasa pengantar non-Inggris pada April 2008 lalu dengan merilis akses bahasa Jepang. Kemudian pada November 2009, dilengkapi dengan bahasa Spanyol dan Prancis. Sekarang, Twitter sudah memiliki 11 bahasa pengantar dari berbagai negara. Dua yang terbaru